
Buku Ekonomi Moneter: Sistem Keuangan dan Perbankan membahas peran penting uang, lembaga keuangan, dan kebijakan moneter dalam perekonomian modern. Buku ini menguraikan konsep dasar ekonomi moneter, fungsi dan jenis uang, serta mekanisme penciptaannya oleh sistem perbankan. Selain itu, dibahas pula struktur sistem keuangan, peran bank sentral, serta instrumen-instrumen kebijakan moneter seperti suku bunga, cadangan wajib, dan operasi pasar terbuka.Penjelasan dalam buku ini dilengkapi dengan studi kasus dan data empiris yang menggambarkan bagaimana kebijakan moneter memengaruhi inflasi, nilai tukar, pertumbuhan ekonomi, dan stabilitas keuangan. Pembaca juga akan diperkenalkan pada tantangan sektor perbankan di era globalisasi dan digitalisasi,
Request a call back